Google terus melakukan update pada algoritmanya dan pada bulan maret 2018. Ini sebagai bentuk perbaikan terhadap kualitas Search Engine google terhadap konten sebuah blog untuk menentukan peringkat yang lebih baik. Berbagai macam algoritma seperti Google Panda, Google Mobile Friendly, Hummingbird, Google EMD Exact Match Domain, Penguin, Pigeon dan lain lain.
– 5 Posisi iklan Adsense yang tepat
– Trik jitu update artikel Blog setiap hari
Algoritma google Fred terhadap Iklan Adsense
Barry Schwartz seorang Pakar Ahli SEO menemukan indikasi hubungan antara Fred dan Monetisasi iklan dalam Tulisan Penelitian yg Beliau Lakukan. Berikut ini adalah yang dikatakan Barry : “Jelas, Google Fred bisa berlaku untuk jutaan situs web, namun jutaan situs tidak terpuruk oleh pembaruan Fred. Jadi apa yang terjadi? Nah, bukti tentu saja menunjukkan bahwa situs yang memprioritaskan monetisasi sehingga mengabaikan pengalaman pengguna terkena dampak paling parah. khususnya situs dengan inventaris iklan yang sangat banyak dan konten yang sedikit”.
Nah buat anda yang banyak memasang iklan Adsense tetapi memiliki konten yang sedikit silahkan lakukan perubahan dengan memasang posisi iklan yang tepat. Saran dari adalah posisi iklan di Header, Atas Postingan, Tengah Postingan dan Akhir Postingan. Sedangkan untuk di sidebar atau samping artikel blog silahkan tampilkan di versi Desktop saja jadi pada saat dibuka versi mobile iklan tersebut tidak tampil.
Kesimpulan :
Dengan adanya update algoritma google Fred ini maka akan berdampak kepada blog/web yang akan terjadi penurunan atau kenaikan secara drastis. Untuk blogger Negartif sudah pasti ini merugikan sekali tetapi bagi Blogger Positif sangat menguntungkan. Nah buat sobat yang sudah melakukan beberapa kesalahan di atas mulai sekarang lakukan perbaikan supaya tidak Terkena Dampak Finalty Google Fred.
Berikut ini adalah tips dari Blue Corona, Perusahaan Jasa Service Digital Marketing :
- Kurangi Jumlah Iklan di Situs Anda
- Tinjau Kembali Panduan Mutu Google Penelusuran
- Terus Update Konten Anda
- Pastikan Metadata, Tag, Link, Kualitas Backlink Berjalan secara Sesuai