Apakah Widget HISTATS mempengaruhi performa Blog !!! Ini penjelasannya

Histats penyebab loading blog anda menurun ? apakah pertanyaan itu selalu ada di pikiran anda. Saya adalah pengemar berat widget Histats. Sudah hampir 6 tahun saya memiliki blog selalu saya pasang widget tersebut karena melihat visitor yang sedang online dapat memacu semangat saya untuk menulis. Selama itu juga saya tidak memperhatikan apakah Histats dapat mempengaruhi performa blog kita atau tidak.

Apa saja yang mempengaruhi nilai CPC Adsense Rendah !!! Berikut Penjelasannya
Banner dan Widget cukup mempengaruhi Loading dan performa Blog. Semua Banner dan widget yang tidak penting coba mulai saya hapus termasuk Widget Histats. Apakah Histats tidak penting !!! Menurut saya statistik histats sangat kita perlukan untuk melihat performa blog kita apakah ada peningkatan atau tidak. Disamping itu kita dapat melihat artikel mana yang paling banyak dicari oleh pengunjung. Berikut ini Penjelasan sebelum dan sesudah memasang Histats.

Tinggalkan komentar