Pada postingan sebelum ada wabah korona admin sudah mengapload RPP satu lembar Informatika mode Luring Kurikullum 2013 tahun ajaran 2020-2021 untuk full materi satu tahun semester 1 dan semester 2 SMP/MTs.
Format RPP Informatika SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 SE No 14 Tahun 2019
RPP informatika SMP kelas 8 semester 1 k13 yang di buat menjadi 1 lembar ini tentu memperhatikan beberapa point dalam pembuatannya seperti, mengisi tujuan pembelajaran, kegiatan pembelajaran, dan penilaian pembelajaran.
1. Tujuan pembelajaran
Tujuan pembelajaran ditulis dengan merajuk pada kurikulum 2013 dan kebutuhan peserta didik.
Tujuan belajar ini mengambarkan suatu proses dan efect atau hasil belajar yang diharapkan dapat dicapai oleh siswa sesuai dengan komepetensi dasar.
2. Langkah-langkah pembelajaran
Langkah pembelajaran ditulis secara efektif berupa kegiatan yang dapat mencapai KD.
Unduh Juga : Rpp Informatika Smp Kelas 9 Semester 1 K13
Dengan begitu, kegiatan pembelajaran tetap dilakukan secara instraktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, dan memotivasi para siswa.
Langkah-langkah kegiatan pembelajaran tetap berdasarkan keterampilan abad 21 seperti penguatan pendidikan karakter (PPK) dan 4C (literasi, critical, thinking, creative thinking, collaboration, dan communication), serta keterampilan berfikir tingkat tinggi ( HOTS)
3. Penilaian Pembelajaran
Dalam RPP informatika SMP kelas 8 semester 2 terkait penilaian pembelajaran juga dibuat sederhana dengan tetap memperhatikan indikator pencapaian kompetensi dan mengacu kepada standar penilaian.
Penilaian pembelajaran dapat dilakukan dengan melihat 3 bentuk penilaian abad 21 seperti assessment for learning.
Contoh RPP Daring Informatika SMP Kelas 8 Semester 2 K13 Revisi Terbaru
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) DALAM JARINGAN
Nama Sekolah SMP Buku Siswa dan Guru SMP
Kegiatan Pendahuluan (10 Menit)
- Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran dipandu melalui grup Whatsapp, dan siswa mengisi daftar hadir Online Yang dikirim Guru ke Grup Whatsapp
- Melalui Grup Telegram/Whatsapp guru Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi : yang diajarkan
- Melalui Grup Telegram/Whatsapp guru Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh
Kegiatan Inti (60 Menit)
Kegiatan Literasi
Melalui Grup Telegram/Whatsapp Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi materi yang diajarakan
Critical Thinking
Melalui Grup Telegram/Whatsapp Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi materi yang diajarakan
Collaboration
Peserta didik bersama orang tua mendiskusikan, mengumpulkan informasi, kemudian melalaui aplikasi ZOOM siswa mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi dengan siswa lain mengenai materi yang diajarakan
Communication
Melalui Grup Telegram/Whatsapp Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan
Creativity
Melalui Grup Telegram/Whatsapp Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait menetukan ciri isi dan tujuan teks deskripsi. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami
Kegiatan Penutup (10 Menit)
Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan
Guru membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan
Penilaian
SIKAP :
- Kerja sama dalam menganalisismateri yang diajarkan Tanggung jawab dalam penyelesaiantugas materi
PENGETAHUAN
- Menganalisispenyajian materi dengancermat.
- Menentukan kalimat fakta tentang materi yang diajarkan
KETERAMPILAN
- Menegerjakan tugas sesuai dengan materi yang di ajarkan.
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
RODIMAN, S.Pd Edukasi, S.Pd
Nip. 196604211994121088 Nip. 197511062010012088
RPP 1 Lembar Informatika SMP Kelas 8 K13 Revisi Terbaru
Pada contoh RPP 1 lembar informatika SMP semester genap ini membahas materi berbagai jenis web browser yang ada di internet untuk mengakses web Kompetensi dasar 2.1 yang lebih dominan ke berbagai jenis web browser yang ada di internet untuk mengakses web Komputer.
Download RPP Daring Informatika SMP Kelas 8 Revisi 2020-2021
Tujuan utama website Buku Panduan Pembelajaran Jarak Jauh ( PPJ ) SMP
Cukup dengan satu klikkan aja RPP 1 lembar informatika kelas 8 semester 1 yang anda butuhkan langsung terdownload Otomatis dan tersimpan pada Komputer anda. Untuk lebih jelasnya silahkan Uduh file Doc/PDF di bawah ini.
📥 Download RPP 1 lembar informatika SMP Kelas 8
File Administrasi menarik Lainnya [Download Gratis]
- Buku Digital MTs Revisi 2020 Lengkap
- Buku Kerja Kepala Sekolah SMP/MTs 2020
- Buku Siswa dan Guru SMP Semua Kelas revisi 2018
- RPP 1 Lembar SMP Kelas 7 8 9 Semua Mapel
- Aplikasi Penilaian SMP Kelas VII, VIII dan IX Terbaru
- Aplikasi Raport K13 SMP Semester 1 dan 2
- Buku Panduan Pembelajaran Jarak Jauh ( PPJ ) SMP
Demikianlah RPP 1 lembar informatika SMP kelas 8 Semester 1 Revisi 2020, yang besar harapan kami semoga dapat membantu rekan rekan guru dalam mengembangkan dan menyukseskan visi dan misi pendidikan Indonesia dan jangan lupa lihat juga perangkat pembelajaran SMP di Menu lainnya.
NOTE :
Jika Bapak/Ibu Guru Ketika tidak mau repot mengunduh file perangkat di Guruyes yang sudah lengkap namun butuh waktu untuk mengumpulkan dan menysusunnya. Mari dipilih kami juga menyediakan RPP SIAP PAKAI Lengkap dengan KI KD, Prota Promes dan Adminiatrasi Lainnya Info Lebih Lanjut >> [ Klik Disini ]